Implementasi pendidikan antikorupsi materi akhlak Al Islam Kemuhammadiyahan di Sekolah Dasar Unggulan Muhammadiyah Lemahdadi

Authors

  • Suyitno Universitas Ahmad Dahlan
  • Dhuhana Salsabila Universitas Ahmad Dahlan

Keywords:

Antikorupsi, Akhlak, Al Islam Kemuhammadiyahan

Abstract

Fenomena kasus korupsi di Indonesia tidak semakin berkurang, justru yang terjadi semakin meningkat dan sangat mengkhawatirkan, sehingga perlu adanya upaya pencegahan dari semua elemen masyarakat. Maka perlu upaya pencegahan melalui materi akhlak dalam mata pelajaran Al islam kemuhammadiyahan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pendidikan antikorupsi dalam materi aqidah akhlak. Narasumber penelitian adalah kepala sekolah, wakil kepala bidang kurikulum dan Guru Al Islam Kemuhammadiyahan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Data disajikan secara deskriptif dari hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Peserta didik telah mengimplementasikan nilai antikorupsi dan membiasakan tolong menolong dan akhlak mulia.

References

Angga, W. M. (2016). Implementasi Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Humaniora, 4, 132–142.

Bafirman. (2016). Pembentukan Karakter Siswa Melalui Pembelajaran Penjasorkes (pertama). Kencana.

Darmiatun. (2013). Implementasi Pendidikan Karkter di Sekolah. Gava Media.

Delvia, S. (2019). Mengulas Tolong Menolong Dalam Perspektif Islam. PPKn dan Hukum, 14(2), 113.

Hamid, A. (2017). Pendidikan Karakter Berbasis Pesantren. IMTIYAZ.

Hana, A., & Rusilanti. (2016). Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Kepedulian Sosial Remaja. JKKP: Jurnal Kesejahteraan Keluarga dan Pendidikan, 3(2), 90–93.

Inswide. (2021). Wawasan Pendidikan Karakter. PT. Nasya Expanding Management.

Iriyanti, A., Nusabelani, S. A., Erlina, D., & Agustina, L. (2020). Menumbuhkan Sikap Tenggang Rasa antar Siswa dalam Pembelajaran Melalui Metode AI (Apreciative Inquiry). Buletin Literasi Budaya Sekolah, 1(2), 61–67. https://doi.org/10.23917/blbs.v1i2.10879

Jamiluddin. (2020). Lingkungan Keluarga Dan Dampaknya Terhadap Kualitas Pendidikan Anak. PENSA : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial, 2(3), 241–248. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/pensa

Kusnoto, Y. (2017). Revitalisasi Nilai-Nilai Pendidikan Karakter. Sosial Horizon: Jurnal Pendidikan Sosial, 4(2), 247–256.

Lickona, T. (2016). Character Matters (4 ed.). Bumi Aksara.

Masyfu’, J. (2017). Konsep Pendidikan Akhlak menurut Imam Al-Ghazali. Jurnal Al-Makhfirat, 2(1), 47–59.

Nisa, K. (2019). Administrasi Kurikulum. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Nomor 9, hal. 1689–1699). file:///C:/Users/User/Downloads/fvm939e.pdf

Purwanti, D. (2017). Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan dan Implementasinya. DWIJACENDEKIA Jurnal Riset Pedagogik, 1(2), 14–20. https://jurnal.uns.ac.id/jdc

Rukanda, N., Nurhayati, S., & Ganda, G. (2020). Partisipasi Karang Taruna Terhadap Kegiatan Masyarakat Melalui Aksi Sosial. Comm-Edu (Community Education Journal), 3(2), 144. https://doi.org/10.22460/comm-edu.v3i2.4151

Salsabilah, D. (2021). Peran Guru Dalam Mewujudkan Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 7158-7163. https://jptam.org/index.php/jptam/article/download/2106/1857

Saragih, M., Silitonga, E., Sinaga, T. R., & Mislika, M. (2021). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Motivasi Belajar Mahasiswa Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Keperawatan Imelda, 7(1), 73–77. https://doi.org/10.52943/jikeperawatan.v7i1.494

Siti Ekowati Rusdini, Maman Rachman, E. H. (2016). Pelaksanaan Internalisasi Kejujuran Dalam Pendidikan Antikorupsi Di Smp Keluarga Kudus. Journal of Educational Social Studies, 1(1), 24–32.

Sujatmiko, I. N., Arifin, I., & Sunandar, A. (2019). Penguatan Pendidikan Karakter di SD. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 4(8), 1113. https://doi.org/10.17977/jptpp.v4i8.12684

Sukatin, Shoffa, M., & Al-Faruq, S. (2021). Pendidikan Karakter. Deepublish Publisher.

Downloads

Published

2022-12-22

Issue

Section

Volume 1 Nomor 1 Tahun 2022